PENGARUH LITERASI KEUANGAN, LITERASI TEKNOLOGI, DAN INOVASI TERHADAP KEBERLANGSUNGAN USAHA KULINER (Studi Empiris pada UMKM Kuliner di Kota Magelang)

Kurniawati, Farah (2022) PENGARUH LITERASI KEUANGAN, LITERASI TEKNOLOGI, DAN INOVASI TERHADAP KEBERLANGSUNGAN USAHA KULINER (Studi Empiris pada UMKM Kuliner di Kota Magelang). Other thesis, Universitas Muhammadiyah Magelang.

[img]
Preview
PDF
18.0101.0134_COVER_BAB I_BAB II_BAB III_BAB V_DAFTAR PUSTAKA - Farachen.pdf - Published Version

Download (500kB) | Preview
[img] PDF
18.0101.0134_COVER_BAB IV - Farachen.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (163kB)
[img] PDF
18.0101.0134_FULLTEXT - Farachen.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] PDF
18.0101.0134_COVER_LAMPIRAN - Farachen.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (223kB)
[img] PDF
18.0101.0134_COVER_PERNYATAAN UNGGAH REPOSITORY - Farachen.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (264kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa pengaruh dari literasi keuangan, literasi teknologi, dan inovasi terhadap keberlangsungan usaha kuliner di UMKM Kota Magelang. Hal tersebut dilakukan karena UMKM di Indonesia berpotensi untuk mengurangi angka pengangguran dan mampu menyerap tenaga kerja. Meskipun demikian, keberlangsungan dari UMKM tidak menentu dan cenderung tidak bertahan lama sehingga peneliti tertarik untuk melihat sejauh apa variabel yang akan dianalisa dapat mempengaruhi keberlangsungan usaha. Populasi dalam penelitian ini adalah pelaku UMKM Kuliner Kota Magelang yang setidaknya sudah menjalankan usahanya selama 1 tahun dengan jumlah sampel sebanyak 86 orang. Hasil dari analisa yang dilakukan, literasi finansial, literasi teknologi, dan inovasi secara bersama-sama dapat berpengaruh terhadap keberlangsungan usaha UMKM Kuliner di Kota Magelang. Literasi keuangan, literasi teknologi, dan inovasi secara parsial berpengaruh positif signifikan terhadap keberlangsungan usaha UMKM Kuliner di Kota Magelang.

Item Type: Karya Ilmiah (Other)
Pembimbing: Dra. Marlina Kurnia. M,M, dan Friztina Anisa, SE., MBA
Uncontrolled Keywords: Literasi Finansial, literasi teknologi, inovasi, keberlangsungan usaha
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Depositing User: Atin Istiarni
Date Deposited: 20 Oct 2022 02:18
Last Modified: 20 Oct 2022 02:18
URI: http://eprintslib.ummgl.ac.id/id/eprint/3824

Actions (login required)

View Item View Item