NILAI-NILAI PENDIDIKAN ISLAM DALAM NOVEL JALAN PANJANG MENUJU PULANG KARYA PIPIET SENJA

Rohman, Muhammad Taufiqur (2021) NILAI-NILAI PENDIDIKAN ISLAM DALAM NOVEL JALAN PANJANG MENUJU PULANG KARYA PIPIET SENJA. Other thesis, Skripsi, Universitas Muhammadiyah Magelang.

[img]
Preview
PDF (Skripsi)
17.0401.0009_BAB_I_BAB_II_BAB_III_BAB_V_DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (472kB) | Preview
[img] PDF (Skripsi)
17.0401.0009_BAB_IV.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (762kB) | Request a copy
[img] PDF (Skripsi)
17.0401.0009_LAMPIRAN.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (771kB) | Request a copy
[img] PDF (Skripsi)
17.0401.0009_FULLTEXT.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy
[img]
Preview
PDF (Skripsi)
17.0401.0009_PERNYATAAN PUBLIKASI.pdf - Published Version

Download (822kB) | Preview

Abstract

Salah satu permasalahan yang sangat mendesak untuk diatasi adalah semakin menghilangnya ruang religiusitas dalam konteks pendidikan. masyarakat cenderung mengesampingkan nilai-nilai agama dan lebih mementingkan budaya hidup mewah, individual, dan materialistik. Gaya hidup materialistik membawa arah hidup manusia yang Nampak oleh mata saja yang menyebabkan hilangnya perkara yang sifatnya non materi seperti agama. Gaya hidup materialistik ini semakin lama semakin medarah daging kedalam sikap mental sebagian masyarakat. Akibatnya pemilihan yang baik dan buruk menjadi semakin luntur. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apa saja nilai-nilai pendidikan Islam yang terkandung dalam novel Jalan Panjang Menuju Pulang Karya Pipiet Senja. Jenis penelitian ini adalah penelitian kepustakaan(library research). Metode pengumpulan data yang peneliti gunakan adalah analisi isi(content analisis) sebagai Teknik analisis data hasil penelitian menunjukan nilai-nilai pendidikan Islam yang terkandung dalam novel Jalan Pajang Menuju Pulang Karya Pipiet Senja mencakup: nilai aqidah, nilai akhlak, dan nilai ibadah. Uraian tentang nilai aqidah dalam novel tersebut diantaranya adalah keyakinan kepada takdir yang telah ditetapkan oleh Allah Swt, keimanan kepada Allah Swt, dan tawakal kepada Allah Swt. uraian tentang nilai pendidikan akhlah dalam novel tersebut adalah sikap tawadhu saat menghadapi orang lain, sikap untuk bersabar menghadapi keadaan, membantu sesama dengan ikhlas, dan tetap bersyukur kepada Allah Swt. kemudian uraian tentang nilai ibadah diantaranya adalah menjaga kewajiban memakai hijab bagi seorang Muslimah, berdo’a sebagai wujud mengahambakan diri kepada Allah Swt, menjaga sholat dimanapun berdan dan selalu menjaga silaturahmi. HALAMAN

Item Type: Karya Ilmiah (Other)
Pembimbing: Muis Sad Iman, M. Ag, dan Akhmad Baihaqi, M.Pd.I,
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BP Islam. Bahaism. Theosophy, etc
L Education > LB Theory and practice of education
Depositing User: Rizki Shofak Isnaini
Date Deposited: 06 Oct 2021 04:46
Last Modified: 06 Oct 2021 04:46
URI: http://eprintslib.ummgl.ac.id/id/eprint/2650

Actions (login required)

View Item View Item