MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENGENAL LAMBANG BILANGAN MELALUI MEDIA RODA KEBERUNTUNGAN (Penelitian pada Siswa Kelompok A Taman Kanak Kanak PGRI Tunas Harapan 2 Tempursari, Kecamatan Tempuran, Kabupaten Magelang)

Ayunandiya, Debby (2021) MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENGENAL LAMBANG BILANGAN MELALUI MEDIA RODA KEBERUNTUNGAN (Penelitian pada Siswa Kelompok A Taman Kanak Kanak PGRI Tunas Harapan 2 Tempursari, Kecamatan Tempuran, Kabupaten Magelang). Other thesis, Skripsi, Universitas Muhammadiyah Magelang.

[img]
Preview
PDF (Skripsi)
16.0304.0027_BAB I_BAB II_BAB III_BAB V_DAFTAR PUSTAKA - Debby Ayu.pdf - Published Version

Download (736kB) | Preview
[img] PDF (Skripsi)
16.0304.0027_BAB IV - Debby Ayu.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (668kB) | Request a copy
[img] PDF (Skripsi)
16.0304.0027_LAMPIRAN - Debby Ayu.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy
[img] PDF (Skripsi)
16.0304.0027_FULLTEXT - Debby Ayu.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy
[img]
Preview
PDF (Skripsi)
16.0304.0027_PERNYATAAN PUBLIKASI - Debby Ayu.pdf - Published Version

Download (426kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan mengenal lambang bilangan menggunakan media Roda Keberuntungan pada anak kelompok A di TK PGRI Tunas Harapan 2 Tempuran Kabupaten Magelang. Penelitian ini dilakukan karena terdapat permasalahan dalam kemampuan mengenal lambang bilangan pada anak. Kemampuan mengenal lambang bilangan pada anak akan ditingkatkan menggunakan Media Roda Keberuntungan. Desain penelitian ini menggunakan desain Penelitian Tindakan Kelas menggunakan menggunakan metode Kemmis dan Mc Taggart dengan tahapan perencanaan, pelaksanaan, pengamatan, dan refleksi. Penelitian dilakukan dengan dua siklus, setiap siklusnya tiga kali pertemuan. Subjek dalam penelitian ini adalah anak anak Kelompok A TK PGRI Tunas Harapan 2 yang berjumlah 12 anak. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini yaitu observasi. Analisis data menggunakan deskriptif kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan peningkatan kemampuan dalam mengenal lambang bilangan melalui media roda keberuntungan pada siswa kelompok A Taman Kanak Kanak PGRI Tunas Harapan 2. Hal ini dapat dibuktikan dengan meningkatnya kemampuan mengenal lambang bilangan pada kelompok A dari Pra Siklus sebesar 39%, mengalami peningkatan pada Siklus I menjadi 47,7 %, dan meningkat menjadi 71,8% pada Siklus II. Berdasarkan persentase perubahan tersebut dapat disimpulkan bahwa melalui media roda keberuntungan efektif untuk meningkatkan kemampuan mengenal lambang bilangan pada siswa kelompok A Taman Kanak Kanak PGRI Tunas Harapan 2.

Item Type: Karya Ilmiah (Other)
Pembimbing: Prof. Dr. Muhammad Japar, M.Si.,Kons dan Febru Puji Astuti M,Pd
Uncontrolled Keywords: kemampuan mengenal lambang bilangan, media roda keberuntungan
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education
Depositing User: Jamzanah Wahyu Widayati
Date Deposited: 16 Nov 2021 03:40
Last Modified: 16 Nov 2021 03:40
URI: http://eprintslib.ummgl.ac.id/id/eprint/3314

Actions (login required)

View Item View Item